2010-10-12

EMOSI DALAM CINTA

     Pernahkah anda titik air mata ketika selesai membaca sebuah cerpen? atau merasa geram oleh tingkah taku salah seorang tokoh cerita? tentu saja pernah kalau anda memang doyan membaca cerpen atau cerita fiksi pada umumnya. namun,tidak hanya fiksi yang dapat membuat orang terharu, geram, atau terpancing emosinya karena nonfiksi pun dapat membuat pembaca merasa tergugah. tapi, apa  sebenarnya yg membuat emosi seseorang terpancing karena membaca sebuah tulisan. ?


menurut paul gallico to sell you only have to.......touch human heart. artinya untuk 'menjual' kepada pembaca kamu harus dapat menyentuh perasaan kemanusiaan (human heart). biasanya hanyalah karangan narasi yg dapat di tulis lebih emosional di banding bentuk tulisan lain.